Rabu, 28 Maret 2012

Kenapa Masuk Fikom Uniga ?










Fakultas Ilmu Komunikasi  Universitas Garut merupakan salah satu jurusan favorit yang banyak mencetak lulusan-lulusan yang berkualitas di bidangnya. Bagaimana tidak, Fakultas Ilmu Komunikasi  Universitas Garut mengkedepankan mutu atau kualitas dalam kegiatan belajar mengajar . Maka dari itu, Saya memilih jurusan Fikom Uniga ini dengan harapan bidang yang saya cita-citakan dapat tercapai dengan baik tanpa hambatan, yaitu sebagai public relation. Fikom Uniga juga dilengkapi fasilitas-fasilitas penunjang pendidikan yang lengkap sehingga mempermudah para mahasiswa dalam melaksanakan belajar mengajar. Di samping itu, para Dosen pengajarnya merupakan lulusan-lulusan yang berkompeten sehingga tidak salah Fikom Uniga juga punya akreditasi. Tidak hanya itu, dalam masa sekarang ini sebagian besar masyarakat dibebani dengan biaya pendidikan yang sangat membumbung tinggi, akan tetapi disi Fikom Uniga menawarkan berbagai solusi diantaranya dengan pemberian beasiswa kepada mahasiswa berprestasi sehingga pendidikan tidak terputus dengan hambatan biaya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar